PRODUK PACKAGING

Tingkatkan sales produk dengan kemasan terbaik

Kemasan produk merupakan salah satu faktor penting yang melandasi keputusan membeli suatu produk. Saat dihadapkan pada beberapa pilihan produk yang sejenis atau hampir sama. Umumnya konsumen akan memilih produk yang kemasannya terlihat lebih menarik dan mencolok.

Maka dari itu, jangan remehkan tampilan kemasan produk Anda. Buatlah kemasan sebaik mungkin sebagai perangkap emosional untuk menjaring konsumen dan menambah nilai jual produk Anda.

SEBERAPA PENTING PRODUK KEMASAN?

Brand Image & Awareness

Desain kemasan produk yang memiliki tampilan menarik akan membuat produk semakin dipercaya dan dikenal konsumen. Termasuk oleh calon konsumen baru.

Sarana Marketing

Design packaging produk biasanya tercantum beberapa informasi penting, misalnya expiry date, jenis produk, merek bisnis, alamat produsen, kandungan gizi, dll.

Keamanan Produk

Desain kemasan menarik dan berkualitas tentu saja menjadikan produk makanan lebih awet, alat elektronik lebih terjamin aman dan pakaian tidak mudah kusut.

Packaging Chiken Wings

Packaging Kopi

Packaging Obat Supplement Fredi

Hubungi Kami

untuk mendapatkan penawaran harga

(+62) 811 8711399

0811-8711-399